Chafing Dish

Showing all 9 results

Chafing Dish | Daftar Harga Alat Penghangat Makanan | Catring Equipment

Chafing Dish atau yang populer disebut mesin penghangat dan penyaji makanan banyak dimiliki para pelaku usaha katering. Untuk Anda yang bergerak dalam usaha kuliner dan katering, maka mesin penyaji dan pemanas makanan ini wajib Anda miliki. Sehingga Anda senantiasa bisa menyajikan makanan yang segar dan hangat untuk para tamu. Kualitas makanan pun dipastikan terjaga dari paparan debu atau lainnya karena dilengkapi dengan tutup nampan. Chafing dish dari bahan terbaik akan menjamin makanan tetap berkualitas dan aman dikonsumsi karena nampan penyaji dibuat dari bahan food grade.

Sebuah mesin penyaji dan penghangat makanan terdiri dari nampan untuk menaruh makanan, tutup nampan, kaki nampan, dan kompor sebagai sumber panas. Pada bagian tutup nampan biasanya dilengkapi dengan kaca atau show window yang memungkinkan untuk melihat isi bagian dalam. Jadi Anda tidak harus sering-sering membuka tutup hanya untuk melihat isinya. Kualitas makanan terjaga tidak akan tercemar dengan tetesan uap air karena water return system. Dengan sistem ini uap air dari makanan yang dipanaskan akan dialirkan ke wadah air agar tidak kembali menetes mengenai makanan.

 

×